Berikut resep masakan Cumi Bakar Mayo Barbeque, menu yang lezat untuk sambut tahun baru 2022. Sebentar lagi kita akan menyambut Tahun Baru 2022. Untuk menyambut dan merayakannya bisa dengan menyantap hidangan spesial bersama keluarga, teman, dan lain sebagainya.
Salah satu hidangan yang bisa disantap bersama adalah Cumi Bakar Mayo Barbeque. Berikut resep Cumi Bakar Mayo Barbeque yang dikutip dari Siapkan semua bahan yang akan digunakan
Aduk rata semua bahan, lalu diamkan 30 menit Bakar cumi sambil dioles hingga matang dan kecokelatan Setelah matang, angkat dan sajikan